• Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Contact Us
Sabtu, Desember 14, 2019
surabaya inside
  • Home
  • News
    • Humaniora
      • OASE
      • Pendidikan
    • Internasional
    • Nasional
    • Politik
  • Berita Lokal
  • Pilpres 2019
  • Ekonomi
  • Lifestyle
    • Kesehatan
  • Opini
  • Olahraga
  • Tekno
No Result
View All Result
  • Home
  • News
    • Humaniora
      • OASE
      • Pendidikan
    • Internasional
    • Nasional
    • Politik
  • Berita Lokal
  • Pilpres 2019
  • Ekonomi
  • Lifestyle
    • Kesehatan
  • Opini
  • Olahraga
  • Tekno
No Result
View All Result
BETA VER.
No Result
View All Result

ITS Miliki Lowo Ireng Reborn, Mirip Mobil Batman

18 September 2019 | 14:53
in Berita Lokal, Headline, News
1 min read
0
Khofifah Indar Parawansa dan Arumi Bachsin mencoba menaiki mobil listrik Lowo Ireng Reborn.

Khofifah Indar Parawansa dan Arumi Bachsin mencoba menaiki mobil listrik Lowo Ireng Reborn.

Oleh: Jee Jaini

SurabayaInside.com, SURABAYA – Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) memiliki mobil Batman. Namanya Lowo Ireng Reborn. Mobil yng menggunakan tenaga listrik ini, Rabu (18/9) dilaunching Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa.

Saat Launching rangkaian HUT ke-74 Provinsi Jawa Timur, di kantor Gubernur, Surabaya, Khofifah mengatakan mobil Lowo Ireng Reborn sebagai mobil Batman. Sebab, bentuknya mirip mobil Batman. Arti Lowo pun adalah kelelawar yang identik dengan Batman.

“Keren. Mirip seperti Batmobile, mobil tunggangan Bruce Wayne a.k.a Batman,” ungkap Khofifah.

BacaJuga

Eks Napi Boleh Maju Pilkada, Setelah Jalani Masa Tunggu 5 Tahun

Menjadi Saksi Rommy, Khofifah Mengaku Tidak Ingat

Dalam kesempatan itu, Khofifah memuji mobil listrik karya mahasiswa sebagai karya yang harus dilanjutkan. Tak sekadar memuji, ia pun lantas menaiki mobil tersebut bersama Arumi Bachsin, istri Wakil Gubernur Emil Dardak Elestianto.

Khofifah meminta agar ITS lebih mengembangkan karya otomotif tersebut sehingga bisa diterima di industri otomotif untuk bisa diproduksi secara masal. Menurutnya, jangan sampai Lowo Ireng Reborn berhenti sampai uji coba dan pameran atau hanya diikutkan perlombaan saja.

“Perlu komitmen kita semua untuk mengembangkan sampai produksi masal dengan berbagai persyaratan yang dibutuhkan,” terangnya.

Ia menceritakan belum lama ini, Presiden Jokowi menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) tentang mobil listrik. Dalam peraturan tersebut, salah satunya mengatur soal Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) atau konten lokal sebagai prasyarat produk mobil listrik.

Menurut Ketua Umum PP Muslimat NU ini, perpres menunjukkan bahwa pemerintah mendukung penuh pengembangan mobil listrik di Indonesia. Hal itu bisa untuk meningkatkan efisiensi energi, ketahanan energi, dan konservasi energi sektor transportasi.

“Kembangkan lagi, jika masih ada kekurangannya segera dievaluasi. Saya ingin karya seperti ini bisa dioptimalkan sehingga bisa segera mengaspal di jalanan-jalanan Indonesia,” tuturnya. (Jee)

Tags: arumi bachsinBatmanHeadlineITSkhofifahLowo Ireng Rebornmobil listrik

Related Posts

Berita Lokal

Bos Garuda Disebut Germo, Akun Medsos Dilaporkan Polisi

11 Desember 2019 | 17:10
Berita Lokal

Eks Napi Boleh Maju Pilkada, Setelah Jalani Masa Tunggu 5 Tahun

11 Desember 2019 | 16:37
Berita Lokal

Menjadi Saksi Rommy, Khofifah Mengaku Tidak Ingat

11 Desember 2019 | 15:07

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Populer

  • Mantan Dirut Garuda Punya Gundik Sangat Berkuasa?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ekspor Porang dari Jawa Timur Terus Meningkat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Wow, Gaji Pilot Senior Garuda Rp100 Juta Hingga Rp150 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ada Rasa Baru di Mutiara Selatan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Manchester City Dipermalukan MU, Kalah 1-2 di Kandang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tol Probolinggo-Banyuwangi Selesai Tahun 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beraroma Sensasional, Bako Gayo Mulai Diburu Perokok

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

BeritaTerkini

Bos Garuda Disebut Germo, Akun Medsos Dilaporkan Polisi

11 Desember 2019 | 17:10

Eks Napi Boleh Maju Pilkada, Setelah Jalani Masa Tunggu 5 Tahun

11 Desember 2019 | 16:37

Menjadi Saksi Rommy, Khofifah Mengaku Tidak Ingat

11 Desember 2019 | 15:07

Ngeri, Masuk Mesin Penghancur Kayu, Tubuh Karyawan PT IKPP Hancur

11 Desember 2019 | 14:52

BNN Papua :Tembak Mati Pengedar Narkoba

11 Desember 2019 | 14:29
surabayainside.com

surabayainside.com © 2018

SURABAYA INSIDE - MENEBAR INSPIRASI DAN KEBAIKAN

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • News
    • Humaniora
      • OASE
      • Pendidikan
    • Internasional
    • Nasional
    • Politik
  • Berita Lokal
  • Pilpres 2019
  • Ekonomi
  • Lifestyle
    • Kesehatan
  • Opini
  • Olahraga
  • Tekno

surabayainside.com © 2018

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In