Pulau Hanoman Kini jadi Destinasi Wisata Tak Berpenghuni yang Memikat di Jawa Timur, Letaknya Cuma 2 Jam dari Pusat Kota Surabaya

Pulau Hanoman Kini jadi Destinasi Wisata Tak Berpenghuni yang Memikat di Jawa Timur, Letaknya Cuma 2 Jam dari Pusat Kota Surabaya

pulau-nutraveller/pixabay-

Pemandangan yang disuguhkan oleh Pulau Hanoman begitu memikat.

Terletak di tengah-tengah laut, pulau ini menawarkan panorama laut biru yang megah dengan ombak yang menghentak.



Sementara itu, pohon-pohon unik seperti nangka dan durian menambah pesona alam pulau ini.

Udara di pulau ini juga terasa begitu sejuk berkat banyaknya pepohonan yang tumbuh di sana.

Meskipun terkenal dengan sebutan pulau tak berpenghuni, Pulau Hanoman ternyata juga menjadi rumah bagi sejumlah kera.



×

Namun, tak perlu khawatir, karena kera-kera tersebut jarang terlihat dan tidak membahayakan pengunjung.

Baca juga: Nama Akun Instagram Camillia Azzahra Anak Ridwan Kamil yang Buka Hijab dan Cari Jati Diri Usai Ditinggal Oleh Sang Kakak Mendiang Eril

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya